Tugas Pendahuluan 1 Modul 1
MODUL 1
PERCOBAAN 1 KONDISI 1
(LED & Switch)
+ Rangkai semua komponen sesuai kondisi yang dipilih
+ buat program di aplikasi arduino IDE
+ setelah selesai masukkan program ke arduino di proteus
+ jalankan program pada simulasi dan cobakan sesuai dengan modul dan kondisi
+ Selesai
3. Rangkaian Simulasi dan Prinsip kerja
[Kembali]
PRINSIP KERJA
Rangkaian di atas menggunakan 2 buah push button jenis pull down sebagai input dan 6 buah LED sebagai output. Push button terhubung ke A0 dan A1 dan 6 buah LED terhubung ke kaki 1, 2, 3, 4, 5 pada arduino.
Jika salah satu push button aktif maka outputnya yaitu akan mengaktifkan 3 LED pertama. Jika kedua pushbutton aktif maka nanti akan mengaktifkan 6 LED dengan kondisi blink (berkedip).
4. FlowChart
[Kembali]
const int buttonPin1 = A0;
const int buttonPin2 = A1;
const int ledPins[] = {0, 1, 2, 3, 4, 5};
void setup() {
for (int i = 0; i < sizeof(ledPins) / sizeof(ledPins[0]); i++) {
pinMode(ledPins[i], OUTPUT);
}
pinMode(buttonPin1, INPUT_PULLUP);
pinMode(buttonPin2, INPUT_PULLUP);
}
void loop() {
// Jika button 1 berlogika 1 dan button 2 berlogika 0
if (digitalRead(buttonPin1) == HIGH && digitalRead(buttonPin2) == LOW) {
// Mengaktifkan 3 buah LED pertama
for (int i = 0; i < 3; i++) {
digitalWrite(ledPins[i], HIGH);
}
}
if (digitalRead(buttonPin1) == LOW && digitalRead(buttonPin2) == HIGH) {
// Mengaktifkan 3 buah LED pertama
for (int i = 0; i < 3; i++) {
digitalWrite(ledPins[i], HIGH);
}
}
else {
// Jika button 1 dan button 2 berlogika 1
if (digitalRead(buttonPin1) == HIGH && digitalRead(buttonPin2) == HIGH) {
// Mengaktifkan semua LED dengan kondisi berkedip
for (int i = 0; i < sizeof(ledPins) / sizeof(ledPins[0]); i++) {
digitalWrite(ledPins[i], HIGH);
}
delay(500); // Waktu kedip
for (int i = 0; i < sizeof(ledPins) / sizeof(ledPins[0]); i++) {
digitalWrite(ledPins[i], LOW);
}
delay(500); // Waktu kedip
} else {
// Mematikan semua LED jika kondisi tidak terpenuhi
for (int i = 0; i < sizeof(ledPins) / sizeof(ledPins[0]); i++) {
digitalWrite(ledPins[i], LOW);
}
}
}
}
b. Flowchart
5. Kondisi
[Kembali]Kondisi → Percobaan 1 Kondisi 1
1 button menghidupkan 3 LED, 2 button menghidupkan 6 LED blink.
6. Video Simulasi
[Kembali]
7. Download File
[Kembali]
HTML klik disini
Rangkaian Simulasi klik disini
Video Simulasi klik disini
Listing Program klik disini
Download Datasheet ARDUINO UNO klik disini
Komentar
Posting Komentar